Selamat Datang dan Berkunjung diBlog Sederhana Ini Semoga Bermanfaat Bagi Kita Semua
Browse » Home » » Cara Install CWM Recovery Di Samsung Galaxy SIII Mini – I8190

Cara Install CWM Recovery Di Samsung Galaxy SIII Mini – I8190




Samsung Galaxy SIII Mini adalah versi mini dari samsung galaxy S3. Sekarang kamu dapat menginstal ClockWorkMod Recovery pada S3 Mini. Dengan adanya custom recovery ini, kamu dapat menginstal file zip flashable, Custom ROM, menghapus data, balik ke settingan pabrik dan melakukan kustominisasi yang lain. Syarat untuk dapat melakukan penginstallan CWM, S3 Mini kamu harus telah di ROOT terlebih dahulu dan terinstall Terminal Emulator.
Perhatian:
- Kami tidak bertanggungjawab atas kesalahan atau kerusakan yang disebabkan oleh langkah-langkah di atas. Tidak ada garansi apapun yang diberikan. Silahkan Ambil risiko sendiri.
- Thank’s buat agan faisalxp seorang member kaskus yang telah menulis tutorial ini.
Cara Install CWM Recovery Di Samsung Galaxy SIII Mini – I8190
1. Download CWM Touchscreen dan Copy File Recovery Yang Di Download Ke SdCard Dan Rename Menjadi recovery.img
2. Download dan Jalankan Aplikasi Terminal Emulator
3. Ketikkan Script dd if=/sdcard/recovery.img of=/dev/block/mmcblk0p21
Note : Perhatikan baik2 penulisan command terutama k0p21 disitu bukan huruf O Tapi Angka NOL.
4. Tunggu prosesnya sampai selesai sekitar 1 menit kurang
5. Tutup jendela Terminal Emulator dan Restart Android kamu
6. Masuk Ke Mode Recovery dengan menekan Tombol Volume UP, HOME dan Power secara bersamaan sampai muncul logo SAMSUNG kemudian lepaskan bersamaan.
7. Selamat S3 Mini kamu telah terinstall Clockworkmod Recovery (CWM) versi stabil.

0 komentar:

Free Backlinks

Visitors

Recent Post